Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara mudah menghapus applikasi facebook

Berikut ini adalah cara yang akan saya sarankan buat anda semua yang kesal atau sebel melihat applikasi terhubung dengan anda difacebook merupakan applikasi yang tidak anda minati atau tidak sesuai dengan selera anda.

Namun, Dibawah ini saya hanya jelaskan bagaimana cara menghapus applikasi tersebut dari akun anda sehingga akun anda tidak terhubung lagi dengan applikasi tersebut.
Bagaimana cara – caranya? Ikuti langkah – langkah dibawah ini:

Silahkan perhatikan gambar dibawah ini, klik “Beranda” anda lalu cari nama dengan tulisan “Applikasi” pada sudut kiri beranda anda. Tepat seperti gambar dibawah.
Jika sudah ketemu, klik “Applikasi” tersebut.

Cara mudah menghapus applikasi facebook

Setelah anda klik maka anda akan dialihkan halaman khusus applikasi yang terhubung dengan akun anda.

Dibawah ini adalah contoh applikasi yang terpasang akan kita hapus. Namun, sebelum menghapus applikasi, tidak semua menyediakan tombol hapus karena sebagian ada bawaaan facebook sendiri seperti Kabar berita, Pesan, Acara dan lain sebagainya.

Anda hanya dapat menghapus applikasi yang bukan bawaan facebook itu sendiri.
Oke, untuk menghapusnya anda cukup klik gambar roda gigi seperti kotak berwarna merah dibawah lalu klik “Hapus Applikasi”.
Oke, selesai.

Cara mudah menghapus applikasi facebook 2

Jika ada pertanyaan, silahkan kirimkan kepada kami. Terimakasih.
Pernando Harianja
Pernando Harianja Pendiri dan Pengelola di InfoLoh.com, yang hobby dalam pembuatan Program Komputer, dan ngeBlog. Untuk kenal lebih dekat Follow IG saya: @pernando_harianja

Posting Komentar untuk "Cara mudah menghapus applikasi facebook"